Bandung Muslim LifeFair mulai tanggal 4-6 Oktober 2024 di Bandara Husein Sastranegara
Membuka Bulan Oktober, Muslim LifeFair goes to Bandung kembali diselenggarakan kembali dalam meneruskan kesuksesan 2 tahun sebelumnya. Mengusung tema yang lebih fresh dan up to date, #PestaKreatifMuslim, bertujuan untuk meraih generasi muda Bandung dan sekitarnya untuk dapat berpartisipasi menyalurkan energi dan kreatifitas melalui pameran ini. Dengan penyelenggaraan pada 4-6 Oktober 2024 di Bandara Husein Sastranegara, selama 3 hari pameran akan banyak di isi dengan keseruan program acara yang bermanfaat dan peluang bisnis.
Muslim LifeFair goes to Bandung, InsyaAllah akan didukung oleh ratusan peserta pameran dari beragam kategori seperti:
- Fashion & Aksesoris Muslim
- Halal Foodies
- Tour & Travel
- Sekolah & Pendidikan
- Multiproduk
- dan lainnya
Muslim-Mate juga bisa mengikuti banyak program bermanfaat selama 3 hari pameran, seperti:
- Bincang Ilmu
- Bincang Bisnis
- Creative Workshop*
- Sablonation Lab*
- Diskon & Program Belanja Menarik*
- dan Masih Banyak lagi
Wargi Bandung, jangan sampai ketinggalan yaa. Catat Tanggalnya & Jangan sampai terlewat info lengkapnya di www.muslimlifefair.com atau via instagram di ‘@muslimlifefair.id